Manfaat Pijat pada Telinga

Manfaat Pijat pada Telinga - Telinga merupakan sala satu oragn penting bagi manusia, pada telinga banyak jaringan-jaringan saraf yang ada di telinga. Dan ternyata memijat telingan bisa mengobati stres, kecemasan, alergi, sakit kepala, depersi dan masih banyak lagi.

Lokasi yang paling umum untuk dirangsang di telinga adalah titik Shen Men, yang dalam bahasa China berarti 'gerbang surgawi'. Titik Shen Men terletak di puncak dari fossa segitiga telinga.
Manfaat Pijat pada Telinga


Titik ini merupakan titik pengobatan paling aktif dan dapat digunakan mengobati stres, kecemasan, alergi, sakit kepala, kecanduan, penyakit inflamasi, depresi, gangguan nyeri, dan banyak lagi.

Seperti yang di kutip dari brilio.net, Berikut adalah teknik akupuntur titik shen men dari Sun Gazing dan akun YouTube Michael Reed Gach.  :

Pada video di atas, kamu akan diajarkan untuk menemukan titik Shen Men sekaligus cara memegang titik ini. Lantas kamu juga diajarkan memulai pijatan di bagian ini, Kamu perlu memutar ujung jaru kamu dan sedikit menekan setidaknya satu menit atau lebih setiap kali melakukan pijatan.

Michael juga menyarankan agar kamu melakukan setidaknya sekali atau dua kali dalam sehari untuk meningkatkan energi ke seluruh tubuh kamu. Cara ini bisa dilakukan secara sederhan, dimana dan kapanpun kamu bisa. Baik saat duduk ataupun saat tidupun kalian bisa melakukannya.

"Cara ini membantumu untuk mengurangi peradangan, rasa sakit, kecanduan, dan banyak manfaat kesehatan lainnya," ujar pria pakar akupresur ini dalam video tersebut.

Bagaimana, mudah bukan? Dan siap mempraktikannya?

Demikian mengenai Manfaat Pijat pada Telinga, semoga postingan kali ini bisa bermanfaat buat kalian semuanya.
Disclaimer: Blog Dr OZ Indonesia tidak menjamin hasil tertentu sebagai hasil dari prosedur yang disebutkan di sini dan hasilnya dapat bervariasi dari orang ke orang. Topik di halaman ini termasuk teks, grafik, video dan bahan lain yang terkandung di situs ini adalah untuk tujuan informasi saja dan tidak harus diganti untuk saran medis profesional.

0 Response to "Manfaat Pijat pada Telinga"

Posting Komentar